Jeda

Kala MK Ingatkan Advokat Wajib Pakai Toga di Sidang Sengketa Pilpres

Hakim Konstitusi hanya mengingatkan bagi advokat wajib memakai toga dan pendamping nonadvokat tak diwajibkan memakai toga dalam persidangan.
Aida Mardatillah

Bincang Santai Hukumonline-Peneliti FH UNS Soal Fintech P2P

Persoalan perlindungan data pribadi juga menjadi topik dalam diskusi ini.
Mochammad Januar Rizki

Menyaksikan Potret Buram Hukuman Mati via Film

Film dokumenter yang mengisahkan tentang perjuangan para terpidana mati yang mengalami proses peradilan sesat untuk mendapatkan keadilan.
M-28

Sanksi Bagi Pengemudi yang Lakukan Aksi Kiki Challenge

Bagi warga yang kedapatan melakukan Kiki challenge di jalan raya, polisi tidak akan segan untuk menindaknya dan akan dikenai pelanggaran UU tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.
M. Agus Yozami

Gaya 80-an Menghiasi HUT Hukumonline ke-18

​​​​​​​Dengan berusia 18 tahun Hukumonline diharapkan terus menebar semangat dalam berinovasi.
RED

Hukumonline Beraudiensi dengan Ketua DKPP

Sebelumnya, jajaran Hukumonline juga beraudiensi dengan pimpinan Bawaslu.
RED

Kunjungan Mahasiswa Hukum Universitas Lambung Mangkurat ke Hukumonline Bagian dari Mata Kuliah

Kunjungan diharapkan memberikan manfaat bagi mahasiswa hukum Universitas Lambung Mangkurat.
M-27

Yuk, Pahami Lagi Peraturan Dewan Pers Soal Panduan Peliputan Aksi Terorisme

Dalam melakukan peliputan, jurnalis harus berpegang pada kode etik jurnalistik yang mengatur independensi, akurasi berita, keberimbangan, iktikad baik, informasi teruji, membedakan fakta dan opini, asas praduga tak bersalah, perlindungan terhadap narasumber dan orang-orang yang berisiko.
M. Agus Yozami

Hukumonline dan LBH Jakarta Berkolaborasi Melalui Tanya Jawab Hukum

Menjawab pertanyaan mengenai permasalahan hukum bagi pencari keadilan merupakan salah satu cara efektif dalam menyalurkan bantuan hukum.
M-27

STHI Jentera Kunjungi Hukumonline

Merupakan kegiatan audiensi antara Hukumonline dan Mahasiswa STHI Jentera.
M-27