Gaduh Seleksi Capim KPK
Berita

Gaduh Seleksi Capim KPK

Saling respons KPK, Wadah Pegawai, Koalisi dengan Pansel KPK terhadap hasil seleksi yang dinilai masih terdapat capim bermasalah.

Aji Prasetyo
Bacaan 2 Menit

 

Menurut Febri, KPK juga sering dikritik oleh masyarakat, dan hal itu diletakkan sebagai masukan dan saran yang harus diterima dan didalami. Apalagi pihaknya memahami KPK adalah milik publik, milik masyarakat Indonesia. Sehingga wajar ada kritik keras terhadap 20 nama yang lolos tahap profile assesment kemarin. ,

 

"Bagi KPK, calon dari institusi manapun tidak menjadi persoalan, tetapi rekam jejak integritas menjadi hal yang paling utama. Jika ada catatan perbuatan tercela atau melanggar hukum atau etik, tentu wajar kita semua bertanya, apa pantas Pansel memilih calon tersebut?" 

Tags:

Berita Terkait