Prioritaskan Digitalisasi, Ini Program IRW untuk Kepemimpinan AAI Lima Tahun Mendatang
Terbaru

Prioritaskan Digitalisasi, Ini Program IRW untuk Kepemimpinan AAI Lima Tahun Mendatang

Dilakukan secara daring, sosialisasi program AAI bidang olahraga dan digitalisasi keanggotaan merupakan bagian dari rangkaian kampanye Timses IRW.

Tim Publikasi Hukumonline
Bacaan 3 Menit

 

“Olahraga untuk AAI bukan hal yang baru. Ini adalah ruang interaksi, bahkan berbagi rezeki, yang jika dikelola dengan baik, dapat menjadi modal AAI sebagai organisasi guyub dan akrab. Untuk itu, kita harus membuat program olahraga yang dapat diikuti banyak orang. Paling penting, cabang olahraga harus menjadi ‘ciri khas’ untuk menjalin keakraban dan sportivitas,” ujar Ismak.

 

Advokat muda anggota AAI sekaligus pegiat sepak bola lawyer, Joe Ricardo merespons positif program sosialisasi ini. Ia mengungkapkan, silaturahmi harus tetap dilakukan, meski keterbatasan yang ada tidak memungkinkan para anggota untuk bertatap muka secara langsung.

 

“Harus tetap silaturahmi, agar komunikasi tetap terjalin dan suara kita tetap solid,” pungkas Joe.

 

Artikel ini merupakan kerja sama antara Hukumonline dengan Tim Sukses IRW.

Tags: