Regulasi Pemindahan Ibu Kota Disiapkan, Jakarta Tetap Jadi Pusat Bisnis
Berita

Regulasi Pemindahan Ibu Kota Disiapkan, Jakarta Tetap Jadi Pusat Bisnis

Bila Ibu Kota pindah ke Kalimantan, Jakarta akan tetap menjadi pusat bisnis. Lembaga jasa keuangan seperti Bank Indonesia, OJK dan BKPM akan tetap berada di Jakarta.

M. Agus Yozami
Bacaan 2 Menit

 

Sebagai contoh, dampak sosial budaya, dampak tata kota, dampak ekonomi, hingga dampak yuridis harus dibahas dalam naskah akademik yang menurut Feri perlu melibatkan berbagai ahli dari berbagai disiplin ilmu. Feri menambahkan selain undang-undang, hal lain yang harus dipersiapkan adalah pengadaan tanah.

 

"Jangan sampai pemindahan ibukota ini kemudian menjadikan tanah-tanah di lokasi malah dikuasai tengkulak, itu jelas akan merugikan negara," katanya.

 

Tags:

Berita Terkait