Terbaru

Pemerintah Segera Keluarkan PP Kemitraan Swasta Sektor Ketenagalistrikan

Pemerintah berharap revisi atas PP No. 10/1989 akan memberikan kepastian hukum bagi investor. Jaminan datangnya investor?
CR

KADIN Menjadi Tempat Membagi-Bagi Kue Proyek dari Pemerintah

Meskipun tampil sebagai ahli yang diusulkan Kadin, Prof. Victor Purba tetap mengkritisi wadah organisasi para pengusaha Indonesia itu. Masih layakkah wadah tunggal Kadin dipertahankan?
Mys

Izin Usaha Bank Global Dicabut

Presdir Harvest Membantah Beri Uang Pelicin dalam Kasus Monsanto

Monsanto diduga memberikan uang ‘pelicin' kepada pejabat senior Indonesia melalui perusahaan konsultan PT Harvest International. Tetapi pimpinan perusahaan itu membantah telah memberikan sejumlah uang.
Mys

PPATK Akan Publikasikan Bank Yang Tidak Kooperatif

40 bank akan dipublikasikan sebagai bank yang tidak kooperatif karena tidak melaporkan transaksi keuangan yang mencurigakan. BI kemungkinan juga akan menjatuhkan sanksi terhadap bank-bank tersebut.
CR

LBH Jakarta: Substansi Perdamaian dengan Newmont Ada Keganjilan

Perjanjian perdamaian yang isinya ada pengakuan bersalah warga Buyat dinilai ganjil. Tawaran program sustainable development oleh Newmont juga dinilai tidak lazim karena program tersebut memang sudah ada dan menjadi tanggungjawab Departemen ESDM.
Leo

Harvey Goldstein Diperiksa KPK

Judicial Review Undang-Undang Kepailitan

Menyoroti Dialog Nasional Korupsi, Ketika Pejabat Bicara Bak Pengamat

Dialog bertujuan agar masyarakat mengetahui tindakan apa yang telah dilakukan oleh berbagai lembaga yang berwenang untuk memberantas korupsi. Namun, apa yang terjadi, jauh dari harapan.
Nay

Mantan Menteri Lingkungan Hidup Akui Adanya Lobi Dari Pihak Monsanto

Mantan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nabiel Makarim mengakui ada lobi dari pihak Monsanto. Sempat dilakukan dua kali pertemuan?
Gie